Sebagai tuan rumah, Indonesia sudah menyiapkan 6 (enam) stadion Piala Dunia U-20 2023 dengan memastikan kelayakan stadion-stadion tempat digelarnya pertandingan Piala Dunia U-20 2023 tersebut nanti.
Beberapa stadion yang akan dipakai ini juga sudah direnovasi dan memenuhi standar dari FIFA untuk melaksanakan pertandingan internasional bergengsi yang akan dimulai pada 20 Mei 2023 nanti.
Keenam stadion yang sudah dipersiapkan tersebut punya kapasitas penonton yang besar dan berada di 6 (enam) kota yang berbeda. Sebagai perbandingan, ada 8 (delapan) stadion pada 5 (lima) kota yang berbeda yang dipersiapkan untuk Piala Dunia 2022 Qatar lalu.
Baca Juga: Beberapa Stadion Ini Akan Jadi Saksi Piala Dunia 2022
Timnas Indonesia sendiri akan ikut Piala Asia U-20 AFC 2023 sebagai juara Grup F di Kualifikasi Piala Asia U-20 AFC 2023. Walaupun begitu, apapun hasilnya, Indonesia akan tetap tampil di Piala Dunia U-20 2023 sebagai tuan rumah.
Nah, pasti penasaran kan sama 6 (enam) stadionnya? Cek keenam stadion untuk Piala Dunia U-20 Indonesia 2023 berikut ini, yuk!
Berikut ini daftar stadion di Indonesia yang akan digunakan untuk Piala Dunia U-20 2023:
Itulah daftar stadion yang akan digunakan untuk penyelenggaraan Piala Dunia U-20 2023 nanti.
Nah, kamu juga pasti ingin tahu negara-negara apa saja yang sudah pasti ada di Piala Dunia U-20 2023 nanti, kan? Cek berikut ini, ya!
Baca Juga: Tanggal Resmi dan Peserta Piala Dunia U-20 2023 Indonesia
12 negara yang sudah pasti akan bertemu di Piala Dunia U-20 2023 Indonesia, yaitu:
Itulah 12 negara yang sudah pasti akan bertanding di Piala Dunia U-20 2023 Indonesia nanti! 12 negara lainnya akan berasal dari perwakilan konfederasi lainnya, yaitu dari AFC (Asia), CAF (Afrika), dan CONMEBOL (Amerika Selatan).
Setelah semua tempat terisi, barulah akan dilakukan drawing untuk menentukan fase grup Piala Dunia U-20 2023 Indonesia.
Kalau kamu mau nonton berbagai pertandingan sepak bola yang sedang berlangsung, ada banyak pilihan jika kamu berlangganan paket Vidio dari Telkomsel! Salah satunya yaitu Liga Inggris 2022/2023.
Kamu juga bisa dapatkan kuota nonton yang besar dengan mengaktifkan paket OMG! Nonton dari Telkomsel! Ada beberapa jenis paket yang bisa kamu pilih sesuai kebutuhanmu!
Nah, makin nggak sabar ya nungguin Piala Dunia U-20 2023 di Indonesia nanti? Dukung terus Timnas Indonesia, ya!
Baca Juga: Piala AFF 2022: Jadwal Semifinal dan Hasil Fase Grup